Iklan


 

Pelatih PSM : Madura United Tim Kuat

Selasa, 28 Maret 2023 | 14:04 WIB Last Updated 2023-03-28T06:04:08Z

Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares, menilai Madura United. Tim yang kuat, sehingga skuad Pasukan Ramang harus bekerja keras di laga Madura United versus PSM Makassar. Jumat, 31 Maret 2023. (Foto Dok PSM Makassar).

PolewaliTerkini.Net - POLMAN - Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares, menyatakan tim Madura United, salah satu tim Liga BRI 1 2022-2023 kuat. Karena Tim Laskar Sape Kerrab, mampu mengalahkan Laskar Pinisi dipertemuan pertama BRI Liga 1.


"Madura United kuat, sangat kuat. Buktinya PSM Makassar mengalami kekalahan dengan skor 1-0 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Kamis, 15 Desember 2022 lalu." Ujarnya.


Diungkapkan Juru Taktik Pasukan Ramang. Hasil kekalahan 0-1 dari Madura, yang cetak Lulinha jelang akhir babak pertama. Menyebakan skuad Willen Jan Fluim dan kawan-kawan terhenti tren ke13 laga tidak terkalahkan sejak awal musim. Sehingga seluruh pemain harus bekerja keras selama 2 kali 45 menit.


"Gol tunggal kemenangan Madura kala itu di cetak Lulinha jelang akhir babak pertama. Membuat PSM menerima kekalahan, menjadi bahan evaluasi tim untuk bekerja keras. Untuk merebut poin penuh." Tegasnya.


Pelatih berkebangsaan Portugal itu. Melawan Madura terbilang cukup sulit. Sebab, tim kebanggaan Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat, harus menempuh jarak jauh ke Madura, Jawa Timur. Dan pertandingan akan berlangsung di bulan Ramadhan 1444 Hijriah.


"Untuk itulah para pemain yang diturunkan harus mampu mejalankan tugas diberikan, dipertandingan malam. Karena bulan Ramadhan dan perjalanan jauh." Katanya.


Laporan ; Nadi

iklan
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Pelatih PSM : Madura United Tim Kuat

Trending Now

Iklan

iklan